Jakarta – Bareskrim Polri menangkap 4 orang tersangka terkait kasus pabrik narkoba jenis hashish di Uluwatu, Bali. Dalam konferensi pers yang dilakukan Selasa siang, 19/11/2024, Polri menerangkan bahwa pihaknya menemukan barang bukti berupa alat-alat produksi dan sejumlah produk narkoba yang disinyalir mampu menghasilkan pendapatan senilai 1,5 triliun rupiah. Modus operandi dalam upaya yang dilakukan oleh […]