Bulan: Oktober 2024

Tokoh Lombok Tengah Tak Mempan Digoda Kandidat Lain, Solid Dukung Suhaili

Lombok Tengah – Tokoh Lombok Tengah yang menyandang julukan Raja Siledendeng, H. Lalu Muhammad Putria, mengungkapkan alasan dirinya enggan memalingkan dukungannya untuk H. M. Suhaili FT, SH, di Pilkada NTB 2024 ini. Ia merasa, Suhaili telah berjasa besar membangun Lombok Tengah. “Saya pilihannya Suhaili, Zul-Suhaili.. Tidak mungkin akan meninggalkan Suhaili. Karena beliau sosok yang benar-benar […]

LOGIS NTB Bakal Laporkan Nusra Institute Pasca Beredar Survei Pilkada

MATARAM – Lombok Global Institute (Logis) NTB bakal melaporkan Nusra Institute yang mengeluarkan survei Pilkada NTB 2024 belum lama ini. Logis melaporkan Nusra Institute atas dugaan survei yang dikeluarkan abal-abal dan lembaga survei tersebut diduga ilegal. Direktur Logis NTB, M. Fihiruddin mengatakan survei Nusra Institute dapat dikategorikan abal-abal karena merujuk pada Keputusan KPU Nomor 328 […]

Kesehatan dan Pendidikan Jadi Fokus Utama Kampanye Musyafirin di NTB

SUMBAWA BESAR – Calon wakil gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) nomor urut 1, Musyafirin menggelar kampanye tatap muka terbatas di sejumlah titik desa di Kabupaten Sumbawa Besar, Selasa (8/10/2024). Kampanye tersebut sebagai upaya pasangan calon Gubernur Sitti Rohmi Djalilah-Musyafirin ( Rohmi-Firin ) memperkenalkan visi dan misinya kepada masyarakat NTB. Adapun sejumlah desa yang dikunjungi Musyafirin […]

Kekerasan Seksul Merajalela, KPP BEM Faterna Perempuan Harus Dilindungi

Mataram, 4 oktober 2024- Miris melihat kasus-kasus kekerasan seksual kian terjadi tak mengenal tempat-tempat umum, kampus, sekolah, bahkan rumah-rumah ibadah menjadi sasaran si pelaku. Bangsa hari ini seakan pudar akan persoalan Keperempuanan terlebih yang betul-betul peduli akan sesama perempuan, maka merangkak dari persoalan itu Kementerian Pemberdayaan Perempuan BEM Faterna mengadakan talk show Faterna Ladies Cors […]

Mantan Kades se-Lombok Barat Mendukung Zul-Uhel

Mataram – Dukungan terus mengalir, puluhan mantan Kepala Desa se-Lombok Barat mendatangi kediaman calon gubernur NTB Dr. Zulkieflimansyah, SE., M. Sc, di Lingkar Harmoni Residence di Jalan Lingkar Selatan, Kota Mataram. Kedatangannya puluhan Mandes (Mantan Kades) ini tak lain ingin bersilaturahmi dengan Bang Zul sapaan akrab calon gubernur NTB itu. Sekaligus memberikan dukungan kepada pasangan […]

Back To Top